• Perlu bantuan? Hubungi kami melalui whatsapp 0882006095376 atau email admin@wargajogja.com
  • Member baru wajib melakukan verifikasi email. Member yang belum aktivasi email dan non member tidak bisa posting gambar, video, maupun file.

PSS Sleman Masih Berburu Penjaga Gawang

mentari

Bronze 3
Meski sudah mengikat kontrak dua penjaga gawangnya musim lalu, PSS Sleman disinyalir masih berburu satu pemain lagi, untuk posisi serupa.

Namun, calon kiper yang akan direkrut ini, diharuskan memiliki kapasitas di atas rata-rata.

Seto pun mengaku ingin memiliki tiga penjaga gawang sekaligus, dengan kualitas setera, untuk menciptakan persaingan positif antar pemain, di sektor tersebut.

Dengan begitu, masing-masing kiper akan semakin termotivasi menunjukkan performa terbaik.
Meski posisi Ega di bawah mistar nyaris tidak tergusur di sepanjang Liga 2 2018 silam, Seto mengisyaratkan hendak menggaet kiper dengan kualitas di atas rata-rata.

Bukan tanpa alasan, ia menginginkan seorang kiper yang benar-benar siap bersaing.
 
Atas.